Tekno  

Cara Mendapatkan Saldo OVO Gratis 2022 Cepat dan Terbukti Membayar

Cara Mendapatkan Saldo OVO Gratis 2022 Cepat dan Terbukti Membayar

Sebelum kita membahas cara mendapatkan saldo OVO gratis, kita akan membahas tentang aplikasi OVO itu sendiri.

Jadi OVO merupakan aplikasi dompet digital yang diluncurkan oleh Lippo Group sejak 2017 dan bisa dimanfaatkan sebagai smart apps untuk memberikan kemudahan pengguna dalam bertransaksi secara digital.

Untuk teknik pengisian saldonya bisa dilakukan dengan metode top up saldo baik melalui dompet digital lain, Indomaret, Alfamart atau transfer bank. Namun selain itu banyak event yang hadir dan memberikan kesempatan pengguna OVO mendapatkan saldo OVO Gratis, bagaimana caranya?

Cara Mendapatkan Saldo OVO Gratis 2022 Cepat dan Terbukti Membayar

Melalui aplikasi TikTok Lite

Aplikasi TikTok Lite dikenal sebagai aplikasi TikTok versi Lite atau aplikasi TikTok versi ringan dan aplikasi ini cukup populer. Utamanya bagi pengguna TikTok yang memiliki smartphone dengan memori RAM kecil, mereka akan lebih suka mengakses TikTok Lite ini. Download disini

Perbedaan aplikasi TikTok versi lite dan original adalah terletak pada hadiah yang disajikan yakni adanya saldo yang bisa didapatkan secara gratis. Melalui TikTok Lite, Anda bisa mendapatkan poin untuk dikumpulkan dengan menyelesaikan misi harian serta mengundang teman. Bukan hanya itu, Anda juga bisa menonton video saja untuk dapat saldo OVO gratis dengan cepat.

Baca Juga:   2 Cara Download Aplikasi FacePlay APK di Android dan iOS Terbaru

Melalui aplikasi Cashpop

Cara mendapatkan saldo OVO gratis yang selanjutnya adalah dengan menggunakan aplikasi Cashpop. Untuk mendapatkan saldonya maka Anda bisa memanfaatkan fitur menonton video, Math Challenge dan game Lucky Wheel. Untuk mendapatkan saldonya maka Anda harus memainkan fitur yang terdapat di tersebut guna mendapatkan reward.

Apabila Anda telah menyelesaikan beberapa misi yang tersedia seperti check in harian, nonton video, bermain game, download aplikasi, bermain game dan lainnya maka Anda sudah bisa mendapatkan saldo OVO tersebut secara gratis.

Melalui aplikasi Licorice

Licorice merupakan salah satu aplikasi yang dapat menghubungkan bisnis dan target marketnya dengan mengirimkan pekerjaan seperti survey dan beberapa cara lainnya. Jika Anda ingin mendapatkan saldo OVO secara gratis maka Anda harus mengumpulkan poin yang banyak dengan menyelesaikan tugas harian.

Tugas harian yang harus Anda jalankan seperti check in, mengisi survey, bermain game, menonton iklan beberapa misi lainnya. Apabila poin telah mencapai batas minimal maka Anda sudah bisa menukarkannya dengan saldo OVO sesuai nominal yang tertera.

Melalui aplikasi Cashtree

Cashtree merupakan sebuah aplikasi yang menawarkan beberapa hadiah untuk para penggunanya termasuk saldo OVO. Untuk mendapatkan saldo OVO secara gratis maka Anda harus melakukan lelang dengan nominal unik.

Baca Juga:   Cara Top Up OVO Via Bank Mandiri

Pemenang lelang tersebut akan dipilih berdasarkan angka satu – satunya yang paling kecil. Oleh karena itu, Anda harus cermat dalam menebak nominal yang bisa Anda menangkan. Cara satu ini bisa dilakukan mudah, namun jika Anda tidak berhasil menebak angkatanya Anda tetap bisa mengumpulkan saldo dan menukarkannya dengan hadiah lainnya.

Melalui aplikasi jadiduit.id

Melalui aplikasi satu ini Anda bisa mendapatkan saldo OVO secara gratis. Cara mendapatkannya pun cukup mudah, karena Anda hanya perlu memasukkan kode referral dan menyelesaikan beberapa misi yang tersedia. Hadiah yang disajikan juga berbeda – beda mulai dari 25 poin sampai 500 poin.

Keunggulan dari aplikasi ini adalah Anda bisa menyelesaikan misi dengan mudah dan bisa mencairkan saldo dengan cepat.

Demikianlah ulasan mengenai cara mendapatkan saldo OVO gratis. Khususnya bagi Anda pengguna OVO, selamat mencoba!

Avatar Koran Fakta
Editor Koran Fakta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.