Cuti Bersama 2022, Natal dan Tahun Baru

Cuti bersama 2022 – Menindaklanjuti intruksi pemerintah mengenai cuti bersama yang di tuangkan dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) antara : Mentri Ketenagakerjaan dan Mentri Agama serta Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi No 963 pada tahun 2021, serta peraturan no 3 tahun 2021 dan peraturan no 4 tahun 2021 mengenai libur bersama, maka untuk instansi yang berkaitan dan berwenang di harapkan dapat menerapkan aturan tersebut.

Pemimpin Rapat Bapak Muhadjir Effendy selaku Mentri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan tersebut telah memutuskan secara bersama dengan aparatur kementrian lain seperti, bapak Yaqut Cholil Qoumas selaku mentri agama serta ibu Eda Fauziaya selaku mentri tenaga kerja serta bapak Tjahjo Kumolo selaku mentri pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi pada tanggal 22 september 2021 yang lalu mengenai penentuan jumlah libur nasional sebanyak 16 hari dalam aturan cuti bersama 2022, berikut daftar libur nasional yang di maksud

Rincian Libur Nasional serta Cuti bersama 2022

  • 1 Januari

Tahun Baru 2022

  • 28 Pebruari

Isra Mi’raj Nabi Muhammad

  • 3 Maret

Hari Raya Nyepi

  • 15 April

Wafat Isa Almasih

  • 1 Mei

Hari Buruh Internasonal

  • 2-3 Mei

Hari Raya Idul Fitri

  • 16 Mei

Hari Raya Waisak

  • 1 Juni

Hari Lahir Pancasila

  • 9 Juli

Hari Raya Idul Adha

  • 30 Juli

Tahun Baru Islam

  • 17 Agustus

Hari Kemerdekaan

  • 8 Oktober

Maudil Nabi Muhammad

  • 25 Desember
Baca Juga:   Arti ASN, Ini Bedanya dengan PNS Serta Penjelasan Fungsi serta Besaran Gajinya

Hari Raya Natal

Hari libur nasional atau cuti bersama 2022 telah di tetapkan dan akan di sesuaikan dengan kondisi keamanan nasional. Dalam pelaksanaan cuti bersama 2022 penerapanya memperhatikan kondisi dan perkembangan Covid19 karna lampiran daftar libur nasional atau cuti bersama tersebut sebagaimana yang sudah di edarkan hanya sebagai panduan saja agar masyarakat mengetahui akan tetapi untuk pelaksanaanya melihat situasi dan arahan pemerintah kembali.

Hari libur nasional sebagaimana yang sudah tertera di dalam kalender belum serta merta sesuai dengan implementasi di lapangan, hal ini di latar belakangi oleh dunia usaha yang sebagian pengusaha seringkali membuat kebijakan memundur atau memajukan tanggal merah tersebut sesuai  dengan kepentingan kerja.

Dalam pelaksanaan cuti bersama 2022 biasanya lonjakan terbesar libur nasional terjadi pada  perayaan semua agama. Hal ini biasanya sudah di antisifasi oleh pihak pemerintah maupun kepolisian yang di tanggani langsung oleh resor maupun sektor bekerja sama dengan TNI dan Dishub maupun sukarela.

Untuk himbauan yang biasa di lakukan oleh pihak keamanan untuk mengurai kemacetan adalah dengan sosialisasi jalur jalur yang memiliki tingkat kemacetan tinggi, biasanya terjadi pada titik jalan utama penghubung antar simpang atau titik jalur yang memiliki alternatif  searah yang sedikit.

3 Titik Kemacetan Kendaraan Yang Sering Terjadi Disaat Cuti Bersama 2022

  1. Jalan Tol Jakarta Cikampek
Baca Juga:   LinkAja Syariah DiTahun 2022 Sudah Bisa Tarik Tunai Saldo Lewat ATM BSI

Bukan tanpa sebab, warga jakarta di saat libur cuti bersama 2022, 35 persenya kendaraan menuju ke arah pulau jawa sehingga dengan waktu yang bersamaan dengan tujuan yang di laluinya melewati arah yang sama maka sudah bisa di prediksi kemungkinan tingkat kemacetanya sangat tinggi.

  • Gerbang tol kahuripan utama

Kemacetan yang tinggi juga sering terjadi di daerah gerbang tol kahuripan utama karna banyaknya kendaraan yang menuju ke arah bandung ataupun yang melewati kota bandung melalui gerbang tol tersebut.

  • Tol Cileunyi

Struktuk kontruksi tol cileunyi sering di jadikan sebab terjadinya kemacetan kendraan dari arah bandung menuju keluar kota kembang tersebut terlebih di saat natal dan tahun baru

  • Nagrek

Jalur nagrek arah limbangan menjadi salah satu kemungkinan terjadinya kemacetan dengan membeludaknya kendaraan biasanya pihak keamanan akan mengalihkan ke jalur garut sampai singaparna dan tasik.

  • Puncak-bogor

Siapa yang tidak tau jalur puncak ! titik kemacetan langganan yang satu ini sudah menjadi ciri khas di saat liburan panjang selalu terjadi kemacetan. Puncak adalah tujuan utama dari berbagai kota sehingga potensi tingkat kemacetan sangat tinggi.

  • Titik kemacetan di atas hanya sebagian dari tingkat kemacetan nasional yang pasti tiap daerah memiliki tingkat rawan kemacetanya masing-masing

Demikian keterangan cuti bersama 2022, semoga bermanfaat

Baca Juga Berita Terbaru Lainnya di Google New